Serangan Roket Hantam Helikopter NATO

Written By Juhernaidi on Rabu, 13 Oktober 2010 | 10:04:00 AM

  Kabul: Sebuah helikopter NATO meledak, Selasa (12/10) waktu setempat, di Afghanistan timur yang diakibatkan serangan roket milik pemberontak.

Siaran pers yang dirilis International Security Assistance Force (ISAF) yang berada di bawah NATO mengatakan, insiden ini menewaskan salah satu penerjemah Afghanistan, tujuh tentara ISAF dan satu anggota polisi Afghanistan terluka. Sedikitnya ada 26 orang di helikopter.

Helikopter CH-47 Chinook itu tengah melakukan pendaratan saat pemberontak melepaskan sebuah roket RPG ke kargo dekat helikopter berada.

Simulasi Jangka Sorong